Peringatan HUT RI ke-66
- Aug
- 17
Dalam rangka memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-66 Pondok Pesantren Minhaajurrosyidiin mengadakan Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih yang diikuti oleh seluruh santri dan guru Pondok Pesantren.
Bertindak sebagai Inspektur Upacara Yaitu Kapten (AL) Agus Riyanto, ST. MSi. sedangkan Komandan Upacara Sersan Mayor AU (Purn) H. Dalyono.
Turut hadir dalam upacara yaitu pendiri, sesepuh, dan ulama Pondok Pesantren Minhaajurrosyidiin.